“Mouse House” Dan “From The Deep” Komposisi Musik Film Untuk Animasi Akan Dan Meatfan Berdasarkan Suasana Dalam Adegan Dengan Format Orkestra

Aziz, Abdul (2024) “Mouse House” Dan “From The Deep” Komposisi Musik Film Untuk Animasi Akan Dan Meatfan Berdasarkan Suasana Dalam Adegan Dengan Format Orkestra. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

This is the latest version of this item.

[img] Text
ABDUL AZIZ_2024_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)
[img] Text
ABDUL AZIZ_2024_BAB I.pdf

Download (2MB)
[img] Text
ABDUL AZIZ_2024_BAB V.pdf

Download (839kB)
[img] Video
ABDUL AZIZ_2024_KARYA.mp4
Restricted to Repository staff only

Download (42MB)
[img] Text
ABDUL AZIZ_2024_FORM PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (207kB)
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Musik berbeda dengan lukisan dan narasi, unsur dan konteks dalam lukisan akan langsung tersampaikan dengan indra penglihatan, adegan dan suasana yang ada dalam narasi akan langsung tervalidasi oleh teks-teks yang ada dalam narasi. Sedangkan musik, terdapat kesulitan dalam mengidentifikasi makna dan konteks dalam musik, namun musik dapat dirasakan tanpa harus mengetahui unsur-unsur yang ada di dalamnya. Rasa yang timbul oleh musik menghasilkan efek-efek psikis, di mana terdapat proses mental yang terjadi di saat seseorang mendengarkan musik. Efek psikis tersebut yang akan menjadi benang merah dan menjadi penghubung antara musik dengan adegan visual sehingga mempunyai konteks suasana yang sama. Dengan meneliti penggunaan unsur-unsur dalam musik(melodi, harmoni, ritmis, dinamik, warna suara, ekspresi, tekstur dan bentuk) yang dapat memengaruhi psikis diharapkan dapat menciptakan variasi dari musik tema yang sejalan dengan konteks dan suasana yang ada dalam adegan visual. Menggunakan jurnal-jurnal terdahulu yang membahas tentang efek psikis yang dihasilkan dari unsur-unsur musik seperti tensi, emosi, mood, gairah, dan meneliti keputusan yang diambil oleh komponis musik film dalam menentukan variasi untuk musik tema yang mengiringi adegan, penelitian ini bertujuan untuk mencari cara dalam mengembangkan musik tema dalam film dengan menggunakan efek psikis yang ada di dalam narasi dan visual, sehingga musik tema dapat mengikuti perubahan suasana yang terdeskripsikan dalam adegan visual.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Aziz, Abdulnim20101790133
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorSuprayitno, Jokonidn0010116510
ContributorNatanael sutaryo, Harisnidn0022026101
Department: KODEPRODI91222#PENCIPTAANMUSIK
Uncontrolled Keywords: music film, music theme variation, psychology music
Subjects: Musik > Komposisi Musik
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik
Depositing User: Abdul Aziz
Date Deposited: 30 Jul 2024 06:48
Last Modified: 30 Jul 2024 07:50
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/16984

Available Versions of this Item

  • “Mouse House” Dan “From The Deep” Komposisi Musik Film Untuk Animasi Akan Dan Meatfan Berdasarkan Suasana Dalam Adegan Dengan Format Orkestra. (deposited 30 Jul 2024 06:48) [Currently Displayed]

Actions (login required)

View Item View Item