Perencanaan Dan Perancangan Interior Lobby, Coffee Shop, Dan Guest Room Hotel Pandanarang Semarang

Mada Agni Bramana, Resi (2007) Perencanaan Dan Perancangan Interior Lobby, Coffee Shop, Dan Guest Room Hotel Pandanarang Semarang. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (9MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Perancangan interior Lobby, Coffee Shop, dan Guest Room Hotel Pandanaran Semarang dengan volume ± 933 m2 ini, hanya dibatasi pada ruang spasial pendaerahan, sirkulasi, tata letak, tata kondisional, elemen pembentuk ruang, perabotan , dan elemen dekorasi maupun utilitas, khususnya pada ruang yang berhubungan Iangsung dengan tamulpengunjung hotel. Pemilihan tema "Penerapan Unsur Budaya Jawa dan Cina sebagai Penciptaan Suasana dan Nuansa dalam Ruang Hotel yang Modern", antara lain mempertimbangkan potensi budaya dan potensi kondisi alam serta letak geografis kota Semarang, dimana hal ini sangat mempengaruhi cerminan hotel tersebut. Meskipun dalam penerapan tema tidak menghadirkan seluruh unsur budaya yang ada, namun penerapan unsur budaya Jawa dan Cina diharapkan cukup dapat mewakili untuk memunculkan image/citra hotel sebagai unsur kedaerahan setempat. Pemilihan tema dengan menerapkan unsur budaya Jawa dan Cina pada interior Lobby, Coffee Shop, dan Guest Room Hotel Pandanaran, diterapkan melalui pengadopsian ragam hias Jawa dan Cina serta elemen estetis yang ada diwilayah Jawa Tengah dan Semarang. Tema perancangan tersebut diharapkan dapat menampilkan ciri khas budaya Jawa dan Cina sebagai salah satu landmark kota Semarang, sesuai keinginan klien sebagai pemilik hotel. Berkaitan dengan keinginan klien, pemilihan tern a perancangan ini juga ditujukan untuk mendukung

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Mada Agni Bramana, Resinim9810985023
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorSetiawan, Ismaelnidn0028056202
UNSPECIFIEDSholahuddin, MuhammadUNSPECIFIED
Department: KODEPRODI90221#DESAIN INTERIOR
Uncontrolled Keywords: Perencanaan Dan Perancangan, Interior Lobby, Coffee Shop,Guest Room, Hotel Pandanarang Semarang
Subjects: Disain > Disain Interior
Divisions: Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Interior
Depositing User: susilo SW wati
Date Deposited: 22 Aug 2024 14:20
Last Modified: 22 Aug 2024 14:20
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18572

Actions (login required)

View Item View Item