Wardhani Naraswari, Dwi (2007) Persepsi Konsumen Terhadap Desain Interior Restoran Mcdonald's Sudirman Yogyakarta. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.
Text
BAB I.pdf Download (6MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (1MB) |
|
Text
Full Teks.pdf Restricted to Repository staff only Download (44MB) | Request a copy |
Abstract
Industri fastfood adalah pranata yang memikat jutaan orang yang mengagumi gaya hidup A merika. Nilai-nilai, budaya, dan tata industrial fastfood telah diekspor ke penjuru dunia termasuk Indonesia dan Yogyakarta pada khususnya . Berbeda den gan negara asalnya dimana pelanggan McDonald's adalah kaum pekerja, di Indonesia pelanggan McDonald's adalah masyarakat menengah ke atas. Hal ini tentunya memerl ukan strategi pasar yang jitu sehingga mampu menjaring laba yang sebesar-besarnya dengan tetap bertolok pada standar operasional McDonald's. Selain promosi, kecepatan pelayanan, dan fasilitas-fasilitas layanan , desain interior restoran merupakan bagian tak terpisahkan yang bersentuhan langsung dengan pelanggan . Diperlukan sebuah desain interior yang mampu merepresentasikan filosofi McDonald's (Quality, Service, Cleanliness, Value) sekaligus menarik serta memberi kenyamanan bagi pelanggan. McDonald's di Yogyakarta khususnya McDonald's Sudirman lebih banyak dikunjungi oleh anak muda. Beberapa fasilitas dan wadah acara, seperti "Say it with McD " dan acara Nyantee memang ditujukan bagi pelanggan muda mereka. Selain itu McDonald 's Sudirman juga menyediakan fasilitas untuk menarik pelanggan keluarga dengan menyediakan paket perayaan ulang tahun anak (gudeg.n et). Pe elitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi konsumen terhadap desain interior Restoran McDonald's Sudirm an Yogyakarta. Metode yang digunakan kualitatif, dengan pendekatan Rasionalistik. Populasi penelitian adalah konsumen Restoran McDonald's
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Department: | KODEPRODI90221#DESAIN INTERIOR | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Filosofi, McDonald's, Perpepsi Konsumen, Desain interior Restoran Mcdonald's | |||||||||
Subjects: | Disain > Disain Interior | |||||||||
Divisions: | Fakultas Seni Rupa > Jurusan Disain > Disain Interior | |||||||||
Depositing User: | susilo SW wati | |||||||||
Date Deposited: | 23 Aug 2024 03:54 | |||||||||
Last Modified: | 26 Aug 2024 07:08 | |||||||||
URI: | http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/18602 |
Actions (login required)
View Item |