Implementasi 6th Diminished Scale Pada Improvisasi Piano Lagu Omens Of Love Karya T-Square

Rellam, Joshua Mariano (2022) Implementasi 6th Diminished Scale Pada Improvisasi Piano Lagu Omens Of Love Karya T-Square. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Joshua Mariano Rellam_2022_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
Joshua Mariano Rellam_2022_BAB I.pdf

Download (565kB)
[img] Text
Joshua Mariano Rellam_2022_BAB V.pdf

Download (159kB)
[img] Text
Joshua Mariano Rellam_2022_JURNAL.pdf

Download (517kB)
[img] Text
Joshua Mariano Rellam_2022_PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf

Download (67kB)
Official URL: https://youtu.be/vmL3rJuiros

Abstract

Improvisasi merupakan bagian musik yang sarat dengan kreativitas musisinya. Dalam sebuah rancangan improvisasi penggunaan tangga nada sudah menjadi hal yang lumrah. Tangga nada 6th diminished adalah salah satu dari sekian banyak tangga nada yang dapat digunakan dalam improvisasi. Tugas akhir resital ini ditujukan untuk mengetahui cara mengimplementasikan tangga nada 6th diminished pada garapan improvisasi piano serta untuk memperkaya rancangan improvisasi piano dengan tangga nada 6th diminished pada akor dominant. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif, dengan mengumpulkan sumber pustaka, diskografi, serta mewawancarai narasumber yang ahli dalam bidangnya. Lagu yang dipilih sebagai arena penggarapan adalah Omens Of Love, karya T-Square, yang dibawakan dalam format kuintet, yaitu elektrik piano atau keyboard, saxophone, gitar elektrik, bass elektrik, dan drum set. Pemilihan lagu ini didasarkan pada adanya kandungan unsur musik yang memungkinkan terealisasinya penggunaan tangga 6th diminished. Dalam resital tugas akhir ini penulis berhasil menerapkan tangga nada 6th diminished melalui pendekatan modal seperti modus ionian, dorian, dan pendekatan chordal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Rellam, Joshua Marianonim17001380134
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorAdriaan, Josias T.nidn0016016102
Department: KODEPRODI9321#PENYAJIANMUSIK
Uncontrolled Keywords: improvisasi, 6th diminished, modal, chordal
Subjects: Musik > Penyajian musik (musik pertunjukan dan pop-jazz)
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik
Depositing User: Joshua Mariano Rellam
Date Deposited: 27 Feb 2022 07:21
Last Modified: 27 Feb 2022 07:21
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/10843

Actions (login required)

View Item View Item