Penerapan Teknik Staccato Dan Legato Untuk Siswa Ekstrakurikuler Orkestra Instrumen Trumpet Di SMA Negeri 3 Yogyakarta

Bima Duta, Satria (2024) Penerapan Teknik Staccato Dan Legato Untuk Siswa Ekstrakurikuler Orkestra Instrumen Trumpet Di SMA Negeri 3 Yogyakarta. Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
Satria Bima Duta_2024_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
Satria Bima Duta_2024_BAB I.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Satria Bima Duta_2024_BAB PENUTUP.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Satria Bima Duta_2024_PERNYATAAN PERSETUJUAN-PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB) | Request a copy
Official URL: https://lib.isi.ac.id

Abstract

Penelitian ini berfokus pada penerapan teknik staccato dan legato pada alat musik tiup logam yaitu trumpet. Teknik tersebut merupakan teknik dasar yang harus dipelajari bagi pemula. Penelitian ini dilakukan kepada siswa SMA Negeri 3 Yogyakarta yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler orkestra dengan instrumen pilihan trumpet dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi kemudian melakukan analisis data dan reduksi data sehingga dapat menyajikan hasil dari penelitian ini. Hasil dari penelitian ini, siswa melakukan teknik buzz yang dimana teknik tersebut hanya menempelkan mouthpiece pada bibir dengan meniup secara long tone dan menggunakan acuan buku etude milik Arban. Kemudian pada pembelajaran berikutnya siswa diberikan materi pembelajaran materi teknik staccato dan legato dengan menggunakan tangga nada, tangga nada kromatis, arpegio, interval, teknik pernapasan, dan diberikan potongan lagu dalam melakukan praktik latihan kendala teknik yang dialami oleh siswa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Bima Duta, Satrianim19102260132
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorR.M. Surtihadi, R.M. Surtihadinidn0005077006
ContributorRamafisela, Lingganidn0010039204
Department: KODEPRODI187121#PENDIDIKAN MUSIK
Uncontrolled Keywords: Trumpet, Penerapan, Etude, Arban, Buzz
Subjects: Musik > Pengkajian seni musik (musikologi dan pendidikan musik)
Divisions: Fakultas Seni Pertunjukan > Jurusan Musik
Depositing User: Satria Bima Duta
Date Deposited: 09 Aug 2024 07:48
Last Modified: 09 Aug 2024 07:48
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/17677

Actions (login required)

View Item View Item