Analisis Make Up, Kostum, dan Color Palette Kostum Sebagai Penggambaran Perubahan Karakter Tokoh Utama Dalam Film "Rab Ne Bana Di Jodi"

Birawa, Prasetya (2024) Analisis Make Up, Kostum, dan Color Palette Kostum Sebagai Penggambaran Perubahan Karakter Tokoh Utama Dalam Film "Rab Ne Bana Di Jodi". Skripsi thesis, Institut Seni Indonesia Yogyakarta.

[img] Text
PRASETYA BIRAWA_2024_PERNYATAAN PERSETUJ.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (518kB) | Request a copy
[img] Text
PRASETYA BIRAWA_2024_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB) | Request a copy
[img] Text
PRASETYA BIRAWA_2024_BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
PRASETYA BIRAWA_2024_BAB V.pdf

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Film Rab Ne Bana Di Jodi menggunakan unsur pendukung artistik yang kompleks dalam membangun perubahan karakternya. Perubahan karakter pada film Rab Ne Bana Di Jodi erat akan dipengaruhi oleh unsur tata rias, kostum, dan color palette kostumnya. Sedangkan analisis yang mendalam untuk mendukung color palette kostum dalam film Rab Ne Bana Di Jodi adalah teori warna. Ketiga unsur tersebut dianalisis terhadap perubahan karakter tokoh utamanya. Penelitian ini mengkaji bagaimana penggambaran perubahan karakter tokoh utama dalam sebuah film dianalisis make up, kostum, dan color pallete kostumnya melalui Skripsi Pengkajian Seni berjudul Analisis Make up, Kostum, Dan Color Palette Kostum Sebagai Penggambaran Perubahan Karakter Tokoh Utama Dalam Film “Rab Ne Bana Di Jodi”. Penelitian ini dianalisis menggunakan metode penelitian kualitatif dengan mengumpulkan dokumentasi dan observasi. Satuan data yang dianalisis berupa scene-scene yang ada di dalam film Rab Ne Bana Di Jodi yang mengandung penerapan teori warna di dalamnya. Tahap penelitian ini dimulai dengan mengamati film Rab Ne Bana Di Jodi, menganalisis karakter tokoh utama film Rab Ne Bana Di Jodi, menganalisis make up, kostum, dan color palette kostum film Rab Ne Bana Di Jodi, menganalisis makna penggambaran perubahan karakter tokoh utama pada film Rab Ne Bana Di Jodi, dan diakhiri dengan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini ditemukan penggambaran perubahan yang signifikan dari Surinder menjadi Raj Kapoor dibangun dengan kompleks melalui make up, kostum dan color palette kostum. Ketiga unsur tersebut saling berkaitan sehingga menciptakan dua karakter dalam satu tokoh yang kontras. Kata Kunci: Karakter, make up, color palette kostum, film Rab Ne Bana Di Jodi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIM/NIP/NIDN/NIDK
Birawa, Prasetyanim1810903032
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ContributorWidyasmoro, Agnesnidn0006057806
ContributorRakhmat Hidayat, Nanangnidn0010056608
Department: KODEPRODI91261#TELEVISI DAN FILM
Uncontrolled Keywords: Karakter, make up, color palette kostum, film Rab Ne Bana Di Jodi
Subjects: Televisi > Televisi
Divisions: Fakultas Seni Media Rekam > Jurusan Televisi > Program Studi S1 Televisi
Depositing User: Prasetya Birawa
Date Deposited: 07 Feb 2025 06:46
Last Modified: 07 Feb 2025 06:58
URI: http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/19476

Actions (login required)

View Item View Item